Ketahuilah Isyarat Tangan Saat Bersepeda Agar Aman di Jalan
Saat bersepeda sendiri atau berkelompok dengan komunitas, perlu mengenal isyarat-isyarat saat bersepeda agar aman di jalan.
- Saat ingin belok kanan atau kearah kanan, lambaikan tangan kanan agar pengendara lain mengetahui arah Anda saat bersepeda.
2. Saat ingin belok kiri atau kearah kiri, lambaikan tangan kiri agar pengendara lain mengetahui arah Anda saat bersepeda.

3. Saat ingin berhenti / melambat silahkan genggamkan tangan agar pengendara lain mengetahui arah Anda bersepeda.

ARTIKEL DAN BERITA TERKAIT
Manfaat Bersepeda Untuk Anak
Kegiatan bersepeda merupakan salah satu alternatif kegiatan yang dapat dilakukan anak-anak untuk bermain. Mengisi waktu luang dan tentunya dapat melatih dan membantu tumbuh kembang anak-anak bersosialiasi dengan lingkungan sekitar. Bersepeda sangat mengasyikan bagi anak-anak, karena dapat bertemu dengan teman sebayanya, dapat menghirup udara segar dan banyak manfaat lainnya. Ingin tahu manfaat apa saja yang didapatkan […]
Promo Akhir Tahun Wimcycle #PrestaWIM Berhadiah Boneka
Syarat & Ketentuan Promo #PrestaWIM Semester Ganjil 2023 Hallo Wimmers, Sebagai bentuk apresiasi kami kepada anak-anak Indonesia yang telah berjuang di semester Ganjil ini. Wimmin ingin sekali memberikan Boneka Exclusive Seri Goal Edition. Program ini terbatas hanya untuk 100 Orang Pertama. Selama bulan Desember 2023 – Januari 2024. Adapun detail promo #PrestaWIM sebagai berikut. Detail […]
Kunjungi Kami di Event Push Bike Jakarta
Ayoo kunjungi dan bawa pulang sepeda Wimcycle kesukaan wimmers! di event @pushbikejakarta Minggu, 19 Desember 2021 Pukul : 08.00 – 19.00 di Arkadia Green Park! Jalan Simatupang No. 88 😄 . Sambil ikutan lomba dan nonton, bisa juga nyobain sepeda wimcycle lohh.. . See you there yaaa.. #waktunyabersepeda #waktunyawimcycle #keluargasepedaan #keluargawimcycle #sepedaanak #pushbikejakarta #pushbike […]